"sistem penerimaan mahasiswa STAN 2011 berbeda dengan penerimaan tahun sebelum-sebelumya. untuk USM kali ini pelaksanaannya bertahap seperti tes CPNS KEMENKEU. Kemungkinan yang lulus USM STAN 2011 statusnya udah CPNS. berbeda dengan tahun sebelumnya". (motivasi tambahan nih).
- pengumuman USM STAN direncanakan tanggal 16 Mei 2011.
- pendaftaran dilaksanakan tanggal 25 Mei-17 Juni 2011 secara on-line di website stan.ac.id
- berkas pendaftaran dikirimkan via pos ke PO BOX STAN JKS 12000.
- Pembayaran Pendaftaran dibayarkan setelah berkas diverivikasi oleh panitia pendaftaran. biayanya Rp150.000
- setelah itu akan diumumkan jadwal pengambilan BPU (Bukti Peserta Ujian) tanggal 27 Juni 2011. dan BPU diambil tanggal 4-9 Juli 2011 sesuaii TEMPAT dan WAKTU yang telah ditentukan.
- Pelaksanaan Ujian TPA (English & TPA) tgl 24 Juli 2011.
- Semua peserta yang lolos Ujian TPA berhak mengikuti tes kesehatan&kebugaran tgl 12-17 September 2011 (bagi semua spesialisasi, tidak hanya bea cukai) yang diumumkan tgl 26 Agustus 2011.
- Semua peserta yang lolos tes kesehatan&kebugaran berhak mengikuti psikotes tgl 2 Oktoberr 2011 (bagi semua spesialisasi, tidak hanya bea cukai) yang diumumkan tgl 26 September 2011.
- dan pengumuman hasil akhir tanggal 20 oktober 2011.
untuk syarat pendaftarannya tidak jauh berbeda dengan tahun sebelumnya.
- Program diploma 1 yg dibuka: bea dan cukai dan anggaran/kebendaharaan negara
- Program diploma 3 yg dibuka masih sama dengan taon sebelumnya, yaitu: Akuntansi, Pajak, Kebendaharaan negara, Bea Cukai, PPLN, PBB
jika ada perbedaan dengan website resmi STAN (stan.ac.id) maka informasi yang benar adalah pada website resmi STAN.
so persiapin semuanya mulai sekarang.:)
oh ya, misalnya ada pertanyaan/kurang jelas bisa chat gmail dengan panitia usm stan di usm@stan.ac.idklo misalnya mau tanya-tanya sama kita anak-anak IMJ(ikatan mahasiswa Jember) STAN,ya monggo. kita dengan senang hati bisa melayani. GOOD LUCK!
source : twitter @usmstan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar